1. buka file new pada corel draw
2. buat bingkai kotak dengan Rectangle, klik rectangle pada toolbox, klik area kerja lalu geser mouse hingga menghasilkan kotak
3. atur ukuran kotak. klik Arrange - transformation - size
4. pilih background warna, bisa dengan memilih pada Color Pallet ( layar sebelah kanan ) atau seperti pada gambar berikut
5. Buat Teks, lihat gambar
6. miringkan teks. klik 2 kali teks yang akan dimiringkan. Drag (klik dan tahan) titik kecil di ujung segi empat, geser sesuai keinginan. jika ingin memiringkan dengan sudut yang pasti, ikuti gambar berikut
7. klik Outline tool jika ingin membuat garis tepi dengan memilih garis yang diinginkan
8. buat hiasan dengan meng-klik Ellipse tool, buat elips pada area kerja. Aktifkan obyek persegi dan ellips bersamaan (tekan shift sambil meng-klik kedua obyek) setelah itu klik Arrange - Shapping - Intersect
9. aktifkan ellips bagian luar lali tekan Del
10. klik Ellips bagian dalam, ganti warnanya dengan warna putih. hilangkan garis outlinenya (klik outline tool - no outline)
11. copy hasil intersect tersebut, klik Edit-Copy, lalu Edit-Paste. geser keluar hasil copiannya. atur lebar copian dan beri warna seperti warna kotak persegi.
SELAMAT BEREKSPERIMEN !
Tidak ada komentar:
Posting Komentar