Selasa, 03 Desember 2013

Cara Membuat Powerpoint Part 5

Di part 5 sekaligus part terakhir ini kita akan belajar gimana caranya nambahkan video ke powerpoint yang akan kita tampilkan
Langsung aja yaa, klik insert,pilih Movie. Lihat gambar
Setelah itu pilih video atau film yang ingin kamu sisipkan kedalam powerpoint
pilih movie from file
Ketika muncul tampilan seperti berikut, berarti video sudah ada di powerpoint yg kamu buat
Pilih When Click yaaa
Lalu pilih menu animation -> animate, pilih Play only when clicked. Lihat gambar
Ketika ada tampilan berikut, pilih On click
Jangan lupa tambahkan animasi di powerpointmu dan buat powerpointmu semenarik mungkin
selamat belajar
see you next time ^,^





Cara Membuat Powerpoint Part 4

Di part 4 ini, kita akan belajar menambahkan sound didalam powerpoint yang akan kita tampilkan.
So, chechk this out !
Langkah awal seperti biasa, siapin deh powerpoint yang mau kita buat, mulai dari judul, subjudul, isi, desain sampe font tulisannya.
Kalo udah, langsung kita cuss ke sound. Yang kita pelajari adalah menambahkan sound dari file yang sudah ada di komputer
Langkah awalnya, klik menu Insert -> Sound -> Sound from file. Lihat gambar
Nah, setelah itu, kamu bisa pilih lagu/sound/music effect yang kamu mau untuk ditambahkan ke powerpointmu.
Atau bisa juga pilih sound effect dari clip organizer. Biasanya sound effect yang ada di clip organizer berupa instrumen. Lihat gambar
Setelah kamu memilih sound effect dan muncul tampilan berikut, pilih automatically. Lihat gambar
Setelah itu pilih menu Animation -> Animate, jangan lupa di klik dulu icon sound yang ada di tampilan slide. setelah itu, dipilihan animate, pilih Play Across Slide. Lihat gambar
Langkah selanjutnya yaitu pilih Custom Animation, dan akan muncul seperti dibawah ini, pada pilihan start, kamu bebas pilih sound effect akan dimainkan dengan cara di klik terlebih dulu, atau dimainkan otomatis selama slide ditampilkan, atau bahkan setelah slide ditampilkan. Lihat gambar
Setelah itu, jangan lupa disave
Kalo mau ada yang di edit2 monggo diedit
Selamat mencoba dan semoga bermanfaat





Senin, 02 Desember 2013

Cara Membuat Powerpoint Part 3

haii haiii.. ! jumpa lagii yaa
gak kerasa udah di part 3 cara membuat powerpoint
kali ini materinya gak jauh beda sama di part 2, masih seputar hyperlink
so, cekidottt >,<
Langkah yang pertama pasti udah tau donk, standby di microsoft office powerpointnya masing2 yaah
Lanjut, ketikkan judul and subjudulnya, jangan lupa atur desain semenarik mungkin dan pastikan warna yang ada di background & warna font tulisannya harus sinkron biar jelas dibacanya
Selanjutnya, ketikkan apa aja isi dr powerpoint yg pengen kamu buat. Inget tulisannya ga perlu banyak2 cukup intinya saja, ituh powerpoint bukan microsoft word.
Oke, langsung ke action button again.
Pilih Shape, tapi yang sekarang kamu bebas mau pilih bentuk kayak apa. Lihat gambar.
Lanjut nggeh... Saya kasih contoh. Yang sekarang ini bukan cuma buat penghubung. Disini kita jugak bisa nulis judul materi yang ada di tiap slide. Lihat gambar
Oiya, jangan lupa ya layout di slide nya pake Blank. Pemakaian textbox sama kayak shape yang lainnya. Klik di tempat yang kita mau, perbesar, langsung deh ketik judulnya dan atur font nya. Lihat gambar
Owya, ukuran shape bisa diatur sesuai selera ya. Umumnya di sampin kanan atau kiri ketikan materi. Contoh jadinya kayak gini
setelah di tulis semuanya, jangan lupa klik shape yang dipilih trus lari ke insert -> hyperlink
Hyperlink yang sekarang ini bedanya dari slide ke slide. Dari slide 1 langsung ke slide 4 bisa dengan cara ini. Cekidot
Bebas deh mau diatur ke slide yg keberapa.
Jangan lupa step terakhir, tambahkan animasinya biar makin cetar
Di save jugak yah
Selamat mencoba >,<






Minggu, 01 Desember 2013

Cara membuat powerpoint part 2

1. buka komputermu dan pastikan siap digunakan untuk microsoft powerpointnya seperti yang ada di part 1
2. ketikkan judul, subjudul hingga membuat desain, sama seperti di part 1
3. pilih menu Shape untuk menambahkan Action button, lihat gambar berikut
3. kemudian pilih Action Button yang ada di menu Shape
4 setelah itu, pilih salah satu icon yang ada dalam action button, dan akan muncul seperti gambar dibawah ini.
5. atau bisa juga klik Insert dan pilih menu Hyperlink
6. hyperlink biasa digunakan untuk pengganti Enter saat powerpoint ditampilkan
jika anda menambahkan action button back or previous maka ketika slide tersebut ditampilkan dan icon tersebut di klik, maka akan muncul slide sebelumnya
7. dengan kata lain, hyperlink digunakan untuk memudahkan menghubungkan file yang berbeda atau menghubungkan banyak slide2 pada satu file Powerpoint sehingga bisa tampil dengan cepat

sekian tutorial powerpoint part 2
selamat mencoba ^_^

Sabtu, 30 November 2013

Cara membuat powerpoint part 1

langsung aja dh buat kalian yang mau tau gimana caranya bikin powerpoint. ikuti langkah2nya nggeh .. 1. pastikan komputer anda sudah siap tuk digunakan, lalu klik START dan pilih menu Microsoft Office Powerpoint seperti pada gambar berikut :

 atau, setelah klik icon start bisa juga dengan pilih menu microsoft office dan pilih menu microsoft office powerpoint
 2. setelah anda klik menu tadi, akan muncul gambar seperti ini

3. setelah muncul tampilan seperti diatas, anda bisa menuliskan judul presentasi anda pada kolom yang tertulis "click to add title", 
4. apabila ada subjudul, tinggal ketik aja di kolom "click to add subtitle"

5. setelah judul selesai, anda bisa me-desain background dengan pilih menu DESIGN












6. dan anda bebas untuk memilih desain background anda, seperti contoh berikut
atau jika anda ingin desain yang berbeda dari yang sudah ada, ataupun anda sudah punya desain sendiri, bisa pilih menu Background Style

7. setelah men-desain background, tuliskan materi yang ingin anda sampaikan pada powerpoint anda, dengan cara klik New Slide dan akan muncul tampilan seperti berikut

8. setelah selesai mengerjakan isi powerpoint anda, tambahkan animasi pada powerpoint anda.
klik Animations
9. setelah itu, pilih Custom Animation, dan akan muncul gambar seperti ini


10. custom animation berfungsi untuk memberikan animasi pada tulisan yang di blok trlebih dulu. caranya, blok kalimat atau paragraf yang ingin anda beri animasi, kemudian pilih add effect-entrance untuk masuk atau animasi awal,effect-exit untuk animasi keluar, pada kolom custom animation.
11. setelah semuanya selesai, tinggal di save deh.
selamat mencoba ^_^







Minggu, 18 Agustus 2013

Cara Membuat Blog dan Gmail dengan cepat



Langkah Pertama anda untuk memulai membuat blog itu sendiri adalah dengan mengenjungi situs blogger.com atau blogspot.com. Setelah itu, silahkan anda mencari gambar tombol untuk Sign Up yang ada di pojok kanan atas dasbord., namun sebelumnya anda harus mempunyai email (akun Gmail kalau bisa) klik linknya Disini *Daftar Gmail







Langkah Kedua, anda harus mengisi semua pertanyaan yang di ajukan.Seteah itu akan muncul sebuah gambar seperti dibawah ini

tapi anda lewati saja caranya dengan menekan tombol next step atau lewati

Kemudian akan muncul gambar seperti seperti yang di bawah ini, maka langsung saja anda bisa klik Back to Blogger
Harap dicatat semua data pendaftaran anda,  jadi jangan pernah untuk lupa dengan alamat email anda sendiri.

Jika anda melihat gambar seperti dibawah ini abaikan saja, untuk mempercepat proses pembuatan blog tersebut. Langsung saja untuk klik tombol Lanjutkan ke blogger.